Berita

Kunjungan KBRI Romania dan Moldova Ecoagrotec ke Perternakan Sapi di Desa Meranti Kec. Suak Tapeh

banner website banyuasin

Suak Tapeh- Kunjungan KBRI Romania dan Moldova Ecoagrotec ke Perternakan Sapi di Desa Meranti Kec. Suak Tapeh Kab.Banyuasin. Sabtu (19/10/19)

Bupati Banyuasin menerima kunjungan KBRI dari Romania dan Moldova Ecoagrotec ke Kabupaten Banyuasin dalam rangka pendatangan MOU.

Hari yang bersejarah untuk Banyuasin, karena bekerjasama dengan Negara Romania di Bidang Pertenakan Sapi di kec. Suak Tapeh, Bupati Banyuasin Mengatakan kerjasama yang saling menguntungkan ini Insa’allah Banyuasin suasembada daging sapi dan mengekspor keluar Negeri dalam kawasan Asia.

Dan di harapkan dengan adanya Kerja sama mengekspor daging sapi ke Luar Negeri ini dapat membantu perkembangan sebuah produk, meningkatkan keuntungan, memperbesar Skala Produksi, memperluas jangkauan pasar hingga keluar negeri, menghindari persaingan pada persaingan lokal dan tentunya menjalin hubungan kerja sama dan silahturahmi antar negara.

disporapar.banyuasinkab.go.id

Share :